Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Di Rumah Sakit "X"
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pasien rawat inap di Rumah Sakit “Xâ€. Penelitian dilaksanakan dengan menggunakan desain survey dengan sampel sebanyak 100 pasien. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik proportional random sampling. Untuk uji hipotesis menggunakan regresi linier berganda.
Hasilnya didapat bahwa dimensi pelayanan secara keseluruhan, kesesuaian antara pelayanan yang diberikan oleh RS “X†dengan harapan pasien terdapat gap/ tingkat kepuasan dikategorikan dalam kelompok sedang, meskipun belum sepenuhnya memenuhi harapan pasien tetapi pelayanan yang diberikan sudah cukup baik.
Berdasarkan hasil analisis regresi diatas dapat disimpulkan bahwa semua variabel dari dimensi kualitas pelayanan (keandalan, ketanggapan, keyakinan, keberwujudan dan empati) secara bersama-sama memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pasien rawat inap RS “Xâ€.
The authors who publish their articles in Jurnal Ilmiah Kesehatan Media Husada must approve the copyright statement as follows :
1. The authors agree to automatic transfer of the copyright to the publisher
2. All material contained in this site is protected by law.
3. If you find one or more articles contained in the journal that violate or potentially infringe your copyright, please contact us via email lppmkwidyagamahusada@ac.id
4. The formal legal aspect of access to any information and articles contained in this journal site refers to the terms of the licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. . This allows authors and others to share (copy and redistribute the material in any medium or fomat) and adapt (remix, transform, and build upon the material) for non-commercial purposes.
4. All Information contained in the journal is academic. The journal is not liable for any losses incurred by misuse of information from this site.